Untuk sistem komputer memiliki beberapa resource seperti printer, memori, hard disk dan sebagainya. Resource yang tadi merupakan resource yang berupa perangkat keras. Untuk virtual sistem bentuk sumber daya (resource) berupa waktu cpu, file atau berupa koneksi jaringan.
Ada juga pengertian selain di atas.
Sumber daya dalam komputer ialah semua jenis kebutuhan komputer dalam satu jaringan dan kita juga harus mempertimbangkan beberapa faktor seperti:
1.banyaknya user /client
2. kecepatan rata rata transfer
3. biaya operasional
4. kegunaan sumber daya tsb
5. rata rata client
dan media transmisi nya ada 2, yaitu :
1. wireless
2. kabel
cara penghitungan rata ratanya
jika adm=5 orang ,
tkj=10 orang dan
listrik =20 orang yang masuk ke dalam server maka jumlahnya 35 dibagi dengan besar data transfer 35:2 lalu kemudian di kali dengan pemakaian bandwith 4.5
3.13 Menerapkan sumber daya berbagi pakai pada jaringan komputer.
A. Menjelaskan prinsip sumber daya (sharing resources) pada jaringan komputer.
- Pengertian sharing resource.
Adalah kegiatan-kegiatan yang dilakukan secara bersama-sama oleh sekelompok perpustakaan yang tergabung dalam sebuah konsorsium atau jaringan yang bertujuan untuk meningkatkan layanan dan mengurangi biaya pengembangan koleksi.
- Tujuan sharing resource.
Agar seluruh program,peralatan atau peripheral lainya dapat dimanfaatkan oleh setiap orang yang ada pada jaringan komputer tanpa terpengaruh lokasi maupun pengaruh dari pemakai.
- Kelebihan sharing resource.
- Kecepatan akses lebih tinggi karena penyediaan dan fasilitas jaringan dan pengelolaannya dilakukan secara khusus oleh satu komputer (server) yang tidak akan dibebani dengan tugas lain sebagai workstation.
- Sistem keamanan dan administrasi jaringan lebih baik.
- Sistem backup data lebih baik karena pada jaringan client server backup data dilakukan terpusat di server.
- Antar komputer dalam jaringan dapat saling berbagi pakai fasilitas yang dimilikinya seperti = hardisk,drive,fax atau modem,printer.
- Biaya operasional relatif lebih murah dibandingkan dengan tipe jaringan client server.
- Kelangsungan kerja jaringan tidak tergantung pada satu server.
- Fungsi sharing resource.
Dapat menggunakan sumber daya berupa aplikasi maupun perangkat secara bersama-sama.
B.Mengklasifikasikan jenis sumber daya berbagi pakai (sharing resources) pada jaringan.
Sharing service pada komputer Banyak macamnya, misal pada Windows:
1. Printer shareing.
2. File sharing.
3. Active directory.
4. Service webserver IIS, FTP, TELNET, Gopher.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar